KAJIAN FITOKIMIA DAN AKTIVITAS BIOLOGITUMBUHAN CABE JAWA (Piper retrofractum)


Piper retrofractum atau yang biasa dikenal sebagai cabe jawa adalah salah satu
spesies dari famili Piperaceae. Tumbuhan ini dikenal sebagai salah satu tumbuhan
yang berguna di Indonesia, dimana tumbuhan ini umumnya digunakan sebagai
bumbu masakan dan pengobatan tradisional. Buah dan akarnya digunakan untuk
mengobati asma, bronkitis, wasir, demam, penyakit hati, penyakit kuning dan
sakit perut. Batangnya digunakan untuk menghilangkan rasa sakit pasca
melahirkan, rematik dan diare. Daunnya digunakan untuk mengobati penyakit
kronis. Penelitian ini bertujuan untuk melaporkan keberagaman senyawa
metabolit sekunder dan aktivitas biologi dari senyawa pada tumbuhan tersebut.
Metode yang dilakukan adalah metode scientific review terhadap beberapa artikel
yang terdapat pada jurnal bereputasi (terindeks scopus Q1-Q3). Penelusuran
literatur menunjukkan bahwa Piper retrofractum mengandung senyawa metabolit
sekunder diantaranya golongan terpenoid, amida, alkaloid, fenilpropanoid, fenol,
dan alkil glikosida yang tersebar diberbagai jaringan tumbuhan seperti pada buah,
batang, daun dan akar. Selain itu, tumbuhan ini juga dilaporkan memiliki aktivitas
yang baik sebagai antijamur, antibakteri, antioksidan, insektisida, sitotoksik,
antiplatelet, neurotropik, dan hepatoprotektif.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Salma Assadiyah/24042118016
Pengarang Dr.Iqbal Musthapa,M.Si - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Salma ssadiyah - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Edisi
No. Panggil 0004 SAL 2023
Subyek Piper retrofractum
Senyawa Metabolit Sekunder
Aktivitas Biologi
Klasifikasi 4
Judul Seri
GMD Kimia
Bahasa Indonesia
Penerbit Fakultas MIPA UNIGA
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Garut
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

Dr.Iqbal Musthapa,M.Si. (2023).KAJIAN FITOKIMIA DAN AKTIVITAS BIOLOGITUMBUHAN CABE JAWA (Piper retrofractum)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA

Dr.Iqbal Musthapa,M.Si.KAJIAN FITOKIMIA DAN AKTIVITAS BIOLOGITUMBUHAN CABE JAWA (Piper retrofractum)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia

Dr.Iqbal Musthapa,M.Si.KAJIAN FITOKIMIA DAN AKTIVITAS BIOLOGITUMBUHAN CABE JAWA (Piper retrofractum)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia

Dr.Iqbal Musthapa,M.Si.KAJIAN FITOKIMIA DAN AKTIVITAS BIOLOGITUMBUHAN CABE JAWA (Piper retrofractum)().Garut:Fakultas MIPA UNIGA,2023.Kimia

 



Homepage

Selamat datang di Online Public Access Catalog (OPAC) Fakultas Mipa Universitas Garut

Layanan Perpustakaan FMIPA UNIGA

Perpustakaan FMIPA UNIGA Repository FMIPA UNIGA Official
Upload Mandiri Tugas Akhir Repository FMIPA UNIGA Official

Alamat

Fakultas MIPA Universitas Garut
Jl. Jati No.33, Jati
Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151
E: fmipa@uniga.ac.id

Status Pengunjung Repository

Flag Counter